Minggu, 23 Januari 2011

aplikasi twitter for PC

kamu suka ngetwit??

Hari gini gak kenal twitter?? ketinggalan jaman banget. hehehe
sekrang itu dunia jejaring sosial lagi ngtren sama twitter, twitter itu apa sih sebenernya??

Twitter adalah sebuah situs web yang dimiliki dan dioperasikan oleh Twitter Inc., yang menawarkan jaringan sosial berupa mikroblog sehingga memungkinkan penggunanya untuk mengirim dan membaca pesan yang disebut tweets. Tweets adalah teks tulisan hingga 140 karakter yang ditampilkan pada halaman profil pengguna. Tweets bisa dilihat secara luar, namun pengirim dapat membatasi pengiriman pesan ke daftar




teman-teman mereka saja. Pengguna dapat melihat tweets penulis lain yang dikenal dengan sebutan pengikut.
Semua pengguna dapat mengirim dan menerima tweets melalui situs Twitter, aplikasi eksternal yang
kompatibel (telepon seluler), atau dengan pesan singkat (SMS) yang tersedia di negara-negara tertentu. Situs ini berbasis di San Bruno, California dekat San Francisco, di mana situs ini pertama kali dibuat. Twitter juga memiliki server dan kantor di San Antonio, Texas dan Boston, Massachusetts.
Sejak dibentuk pada tahun 2006 oleh Jack Dorsey, Twitter telah mendapatkan popularitas di seluruh dunia dan saat ini memiliki lebih dari 100 juta pengguna. Hal ini kadang-kadang digambarkan sebagai "SMS dari internet".


twitter itu bisa di akses dari web nya ya itu www.twitter.com tapi akhir" ini, untuk update status dari twitter itu jadi ajang gaya-gayaan, orang" pada berlomba update selain via web.


bingung mau make aplikasi apa yang bagus untuk twittering di pc??
ini nih gan, beberapa apilkasi yang bisa di download secara gratis.

  • TweetDeck
tweetdeck
Aplikasi TweetDeck ini memang masih beta, tp beberapa feature sdh ada & cukup baik, penampilan GUI  yg bagus juga enak dilihat, feature standar seperti re-tweet, replies, multiple account, follow dll.  Bahkan  installer untuk iPhone atau iPod sudah ada & siap di download di App Store. Memang ini lebih fokus ke twitter sepertinya, msh ada yg kurang di kolom friends status facebook msh belum bs insert/view comment & juga like this tidak ada, mungkin juga karena masih beta .. kita tunggu saja versi stable-nya.

link download ;
klik linknya, terus pilih desktop.
lihat di kolom kanan, klik : Download Now


  • Seesmic Desktop
seesmic
Aplikasi yg satu ini paling sering saya pakai , this my favorite apps … semua feature yg ada di twitter & facebook bisa diambil alih oleh Seesmic ini. Full control panel, multipel account, kolom, replies, re-tweet … juga utk facebook sdh ada comment & like this … men-support juga webcam .  Seesmic ini juga akan merilis versi lainya untuk iPhone.

link download:
Klik product - pilih seesmic destop - download






  • DestroyTwitter
destroytwitter
Utk DestroyTwitter ini khusus twitter saja, tidak ada facebook! … dengan satu  kolom yg bisa bergeser ke kiri & kekanan merupakan salah satu nilai plus dari aplikasi ini, selain feature themes & tweetphoto. hampir semua feature yg ada di twitter bs diatasi dengan aplikasi ini yg artinya hampir semua feature sdh ada, overall utk pengguna twitter setia, aplikasi ini merupakan pilihan terbaik.

link download :


0 komentar:

Posting Komentar

GDragon - Crooked

 

Chery's Garden Copyright © 2011 Designed by Ipietoon Blogger Template and web hosting